Scroll untuk melanjutkan membaca
Resep Ayam Penyet Yang Nikmat Dan Beda Dari yang Lain

Resep Ayam Penyet Yang Nikmat Dan Beda Dari yang Lain


Met bagi bunda? sudah menyiapkan menu untuk hari ini? jika belum yuk kita sama-sama bikin resep untuk nanti siang atau sore hari annti. Kali ini kita akan membuat makanan yang bisa mengunggah seleran dijamin bikin ngiler bun.

Ayam penyet yang satu ini beda dari yang lain dan tentunya rasanya yang membuat beda karena kita akan memodifikasi sedikit bahan-bahannya. Cara buatnya juga sangat mudah bund! serta bahannya juga sederhana tapi hasilnya di jamin bikin kita ketagihan! Oke langsung saja cara membuat dan bahan yang kita perlukan seperti di bawah ini:

Cara Membuat Ayam Penyet Yang Lezat Dan Beda Dari yang Lainnya




Bahan:


  • 1 kilogram daging ayam 



Bumbu Halus : 



  • 1 ruas jahe 
  • Setengah sendok teh ketumbar sangrai
  • 2 ruas kunyit 
  • 4 siung bawang putih
  • Garam penyedap rasa secukupnya saja 



Cara Membuatnya: 



  1. Pertama-tama bunda Potong2 daging ayam, lalu bunda cuci bersih, lalu dikucuri pakai air jeruk nipis, dan bunda diamkan kurang lebih sekitar 15 menit. 
  2. Setelah itu baru Ungkep ayam bersamaan dg bumbu halus samapi bumbu benar2 sudah meresap.
  3. Kemudian bunda Goreng ayam sampai benar2 matang. 



Bahan Sambal:

  • Setengah potong terasi ABC
  • 5 buah cabe merah keriting
  • sedikit minyak goreng
  • 2 siung bawang putih 
  • 1 genggam cabe rawit
  • 2 buah tomat merah 
  • 3 siung bawang merah


Cara Membuatnya : 

  1. Pertama-tama bunda goreng semua bahan, lalu bunda angkat
  2. Setelah itu baru uleg, dan tambahkan garam serta gula pasir + penyedap rasa secukupnya saja, 
  3. Lalu bunda koreksi rasa Sajikan pakai lalapan.
  4. Selamat memcoba!




BAGAIMANA PENDAPAT BUNDA TENTANG RESEP INI?

Posting Komentar
TULIS KOMENTAR