Scroll untuk melanjutkan membaca
Resep Kue Chocholate Chiffon Yang Mudah Dan Enak

Resep Kue Chocholate Chiffon Yang Mudah Dan Enak

Pagi bunda? kali ini sya akan memebagikan resep kue yang banyak sekali di gemari oleh setiap orang. Karena bentuk dan teksturnya yang kenyal alias lembut sekali. Tak heran banyak yang suka dengan kue yang satu ini. Bahan-bahan yag di butuhkan juga sangat sederhana dan mudah di dapat kok. Oke langsung saja cara membuat dan bahannya seperti berikut ini:

Cara Membuat Kue Chocolate Chiffon yang Sederhana Dan Kenyal




Bahan A:


  • 220 gram Tepung Bianca Sponge Cake (Kalau tepung biasa bisa menggunakan 120gr)
  • 100 ml Susu Cair putih atau coklat 
  • 60 gram Coklat bubuk 
  • 60 gram Minyak 
  • 1/2 sendok teh cokelat pasta 
  • 50 gram DCC Colatta, dilelehkan
  • 7 butir Kuning Telur


Bahan B : 

  • 100 gram gula pasir (Karena saya menggunakn tepung bianca)
  • 7 butir Putih telur 
  • 1/4 sendok teh Garam 
  • 1/2 sendok teh cream of tar tar 
  • 1 sendok amakn Air jeruk nipis



Cara Membuat : 

  1. Pertama-tama Larutkan cokelat bubuk di dalam susu cair panas. lalu kemudain Tambahkan DCC dan juga minyak goreng. Aduk sampai merata. Sisihkan.
  2. Kemudian Ayak tepung terigu,Aduk hingga merata.Tuang sedikit-sedikit kedalam campuran pasta no 1, sambil diaduk perlahan menggunakan whisk 
  3. Setelah itu baru tambahkan kuning telur. Aduk sampai merata. dan diSisihkan.
  4. Kemudian bunda Kocok putih telur, garam+air jeruk nipis hingga setengah mengembang. Masukkan gula pasir sedikit-demi sedikit sambil dikocok hingga kaku 
  5. Lalu kemudian Masukkan kocokan putel secara bertahap ke pasta terigu pakai SPATULA dengan teknik aduk lipat agar tidak turun adonannya.
  6. Setelah itu baru uang dalam loyang siffon 
  7. Lalu di Oven pada suhu 160 derajat hingga kue nya naik atau kuranga lebih di menit ke 15 / sampai atas kue nya sudah terlihat berkulit ya, lalu keluarkan kue dan bisa di potong / iris sesuai bentuk yang bunda inginkan. 
  8. Kemudian masukkan kembali kue ke dalam Oven. dan diPanggang dengan suhu yang diturunkan hingga 150 derajat Celcius kurang lebih 40 menit atau sampai benar-benar matang. Jadi total oven dari sampai matang kira-kira 55/60 menit, jangan lupa Pakai api atas bawah
  9. Dan Setelah matang, bunda bisa keluarkan kue dari oven dan hentakkan sekali lalu ditangkupkan atau balikkan loyang nya lalu kemudian keluarkan kue setelah suhu ruang
  10. Selamat mencoba!
Posting Komentar
TULIS KOMENTAR